Jumat, 06 Juli 2012

Wow Ternyata Buah Impor Beracun

Wow Ternyata Buah Impor Beracun | Info Bos - Wow Ternyata Buah Impor Beracun. Masyarakat diminta untuk mewaspadai buah impor. Berdasarkan hasil temuan dari pakar IPB bahwa usia penyimpanan buah impor diterminal buah di Rotterdam Belanda mencapai dua tahun, dan yang paling muda adalah enam bulan.


Agar buah tahan di suhu dingin, tidak kering dan tidak keriput, maka kulit buah dilapisi lilin. Dan di dalam lilin itu juga ditambahkan fungisida agar buah tidak berjamur, Itulah sebabnya harga buah impor yang dijual di supermarket Indonesia kadang lebih murah dibanding harga di negara asalnya

Hasil dari berbagai penelitian menunjukkan bahwa fungisida yang biasa ditambahkan adalah jenis fincocillin yang bersifat anti-androgenic yang sama sifatnya seperti DDT (Dichloro-Diphenyl-Trichloroethane). Anti-androgenic ini, katanya, menimbulkan efek mandul pada serangga.

Oleh karena itu, untuk membeli buah impor di supermarket tetap waspada. Demikian Info Bos mengenai Wow Ternyata Buah Impor Beracun. [Info Bos]

Artikel Terkait Kesehatan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog